Koramil 421-05 Padang Cermin Pelopori Gotong Royong di Punduh Pidada

Koramil 421-05 Padang Cermin Pelopori Gotong Royong di Punduh Pidada

Lampung Selatan: Kopda Juremi (Babinsa) Anggota Koramil 421-05 Padang cermin Bersama Masyarakat Mempelopori Gotong royong Di Dusun Panglong Desa Baturaja kecamatan Punduh Pedada Kabupaten Pesawaran.Rabu,(31/7/19).

Kopda Juremi, Babinsa Desa Baturaja Bergotong royong bersama masyarakat binaannya memperbaiki Jalan serta Membabat rumput liar,Jalur yang menghubungkan jalan dari Dusun Panglong yang berada di gunung tanggang ke Induk Desa Baturaja kecamatan Punduh Pedada Kabupaten Pesawaran.

Kopda Juremi selaku Babinsa desa Baturaja
Menyampaikan Kegiatan ini dilakukan untuk mempererat silaturahmi kemanunggalan TNI-Masyarakat.Bergotong royong dengan Tanpa Pamrih ini Sudah menjadi Budaya, Kepribadian Bangsa Indonesia.

“Dusun Panglong desa Baturaja ini berada di atas gunung tanggang,Untuk menuju ke sana hanya bisa di lalui dengan kendaraan jenis trail,Sehingga saya selaku Babinsa mengajak masyarakat untuk bergotong royong
Seperti hari ini,agar Warga yang melewati jalan Menjadi Nyaman,”Ujarnya Juremi.

Di tempat yang sama Kepala Desa Baturaja,Rukun Pribadi,menyampaikan
Sangat berterima kasih kepada Babinsa Kopda Juremi Sudah Memberikan Contoh yang Sangat Baik Secara Langsung Kepada Masyarakat.

“Dengan peralatan Seadanya kegiatan Sosial gotong royong dapat berjalan dg baik, Sehingga masyarakat merasa nyaman untuk melewati jalan dari Dusun Panglong menuju Desa Baturaja ini”.ungkapnya Rukun Pribadi.

Hendra/Syahroni

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *